Selasa, 08 November 2016

Ki Hajar Dewantara


Ki Hajar Dewantoro Kemudian identik dengan hari pendidikan nasional tepat 2 Mei kita bangsa Indonesia memperingatinya.
Tahukah anda, bahwa beliau memiliki nama lain yaitu Suwardi Suryaningrat. Beliau adalah seorang santri tulen, namun jarang sekali hal ini diajarkan disekolah-sekolah bahwa beliau adalah santri yang mendirikan PERGURUAN NASIONAL TAMAN SISWA pada 3 Juli 1922. Kita tahu dalam perkembangan taman siswa dinilai sebagai keberhasilan pergerakan nasional dalam membuat pemerintah kolonial mundur secara lebih jauh dan menyeluruh.
Beliau adalah santri dibawah bimbingan Kyai Sulaiman Zainuddin tepatnya di Kalasan Yogyakarta.
Subhanallah....ini adalah tauladan, bahwa pondasi ilmu agama adalah penting untuk membentuk karakter berbangsa dan bernegara.
Semoga beliau mendapat tempat yang mulia.
ALFATIHAH

Bandar Lampung, 8 November 2016

Tidak ada komentar:

Posting Komentar